KEBIJAKAN REVOLUSI MENTAL DALAM PEMPERKUAT NILAI INTEGRITAS, ETOS KERJA, GOTONG ROYONG DAN BUDI PEKERTI PADA PENGELOLA LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM
KEBIJAKAN REVOLUSI MENTAL DALAM PEMPERKUAT NILAI INTEGRITAS, ETOS KERJA, GOTONG ROYONG DAN BUDI PEKERTI PADA PENGELOLA LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM Sistupani STAI Diponegoro Tulungagung Email : sistupaaniwk87@gmail.com ABSTRACT Revolusi mental menyangkut keadaan batin, spiritual dan nilai-nilai (vested interest) yang diyakini oleh seseorang atau sekelompok orang, baik dalam sebuah ruang lingkup kecil atau maupun dalam sebuah Negara. Sebagai sebuah konsep dan strategi, Revolusi Mental sudah diakui sebagai hal yang mutlak dilakukan untuk keluar dari masalah krisis karakter bangsa. Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), Revolusi adalah perubahan yang cukup mendasar dalam suatu bidang, sedangkan mental adalah bersangkutan dengan batin dan watak manusia, yang bukan bersifat badan dan tenaga. Kata kunci: Revolusi Mental, Nilai Integritas, Etos Kerja, Gotong Royong Dan Budi Pekerti, Lembaga Pendidikan Islam A. PENDAHULUAN Revolusi Mental yang diyakini oleh